jadwal kualifikasi zona conmebol- Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 (WCQ) Zona CONMEBOL matchday 15, akan bergulir pada 6-11 Juni 2025. Total ada 10 laga menarik sudah diagendakan. JikaAda 3 pertandingan seru di kualifikasi Piala Dunia 2026, yakni: Brasil vs Kolombia, Ekuador vs Venezuela, lalu Uruguay vs Argentina.